McLaren P1 GTR diproduksi terbatas hanya 58 unit saja Dari 58 unit ini, Lanzante Limited, sebuah perusahaan otomotif Inggris spesialisasi servis dan restorasi mobil klasik, merubah penampilan 6 unit P1 GTR dengan Gulf Livery terinspirasi dari 1997 McLaren F1 GTR “Longtail” dengan motif yang sama Keenam P1 GTR ini mendapatkan julukan P1 GTR-18 McLaren P1Continue reading “McLaren P1 GTR-18 Terinspirasi Dari McLaren F1 Gulf Livery”